Putusan Pidana Pemilu Tahun 2014 Pelanggaran Pidana Pasal 299 UU 8/2012
Putusan Pengadilan Negeri Demak Nomor 53/Pid.Sus.B/2014/PN Dmk dengan Terdakwa an. Nadiroh S.Pd (Caleg DPRD Provinsi Jawa Tengah Dapil II Partai Demokrat). Dakwaan yang dikenakan terhadap terdakwa adalah pelanggaran terhadap ketentuan…